Rumus Menghitung RAB Rangka Atap Baja Ringan Galvalum


Mau tahu cara menghitung luas atap.? Yukk Kita Hitung RAB rangka atap baja ringan rumah KITA .....


RUMUS MENGITUNG LUAS ATAP PERISAI

Contoh Kasus
Diketahui :
Panjang : 18 m1
Lebar     : 10 m1
Oversteck : 0.70 m
Kemiringan atap: 30 derajat (cosinus 30 = 0.8660)
Bentuk atap perisai (jatuh air ke empat sisi) dengan overhang keliling ( depan, belakang, kanan,kiri )
Menentukan luas datar:
Luas Datar = (Panjang + overhang) x (lebar + overhang)
= (18+0.7+0.7) x (10+0.7+0.7)
= 19.4 x 11.4
221.16 M2
Menentukan Luas miringnya:
Luas Miring = Luas datar / cosinus kemiringan atap
= 221.16 / 0.8660
255.38 M2
Maka Luas Estimasi Rangka Atap Baja Ringan  adalah = 255.38 M2

Berapa Harga kira - kira rangka Galvalum Atap rumah KITA  ?

klik disini